Open Conference Systems, Seminar Nasional Sanata Dharma Berbagi: Seni dan Budaya 2023

Font Size: 
Kajian Unsur STEAM dalam Peninggalan Sejarah Candi Borobudur
Helena Noventyas Pradnyamita Budiarta, Achmad Saefudin

Last modified: 2023-11-06

Abstract


Candi Borobudur merupakan salah satu warisan budaya yang diakui dunia dan terdaftar sebagai situs warisan dunia. Arsitektur megah dan rumit yang kental akan nilai sejarah pada candi dapat dieksplorasi unsur-unsurnya melalui pendekatanyang dikenal dengan istilah STEAM. Pendekatan denganSTEAM merupakan pendekatan yang merujuk pada aktivitas(Science, technology, Engineering, Arts, dan Mathematics). Struktur Candi Borobudur yang konseptual dalampembuatannya yang didalamnya menggabungkan kelima cabangkeilmuan yang sering digunakan dalam kehidupan. Melaluikajian dengan metode penelitian kualitatif dengan teknik studiliteratur melalui pengumpul jurnal dan artikel yang relevan yang membahas mengenai unsur-unsur yang terdapat dalam bangunansejarah tersebut. Berbeda dengan kajian-kajian yang sudahditulis, pada penelitian ini ditemukan banyak unsur STEAM dalam Candi Borobudur yang belum termuat dalam artikel lain. Dengan begitu tujuan dari artikel ini adalah untukmengeksplorasi lebih jauh mengenai kajian unsur STEAM dalam Candi Borobudur. Hasil eksplorasi tersebut menghasilkansuatu kajian mengenai unsur STEAM yang termuat dalam Candi Borobudur.


Keywords


STEAM, Candi Borobudur